SMPIA 31 Meraih Juara 2 Cipta dan Baca Puisi
27 Desember 2021 Admin 433 Views
Bismillahirahmannirahim,
Bersyukur atas nikmat Allah SWT atas berbagai prestasi baik tingkat Kota, Provinsi, Nasional dan Internasional yang telah diraih murid-murid SMP Islam Al Azhar 31. Salah satunya Cellona Alexandra Ashafa meraih Juara 2 Cipta dan Baca Puisi yang diadakan oleh SMA Islam Azhar 22 Cikarang
Semoga prestasi dapat menginspirasi dan memotivasi sehingga seluruh murid-murid SMPIA 31 tumbuh menjadi generasi Qurani, Inspiratif dan Prestatif. Aamiin Yaa Rabbal'aalamin
"BERSAMA ALLAH PASTI BISA"
-------
Jangan Lewatkan EARLYBIRD !!
Pendaftaran Murid Baru Sekolah Islam Al Azhar Summarecon Bekasi TP 2022/2023
Untuk Informasi & Pendaftaran :
🏫 Ruang Pendaftaran Lobby SDIA 44
📞(021) 29616008 Ext 127
📱081584134822 (WA Hotline SDIA 44)
📱081584134823 (WA Hotline SMPIA 31)
📱081519041919 (WA Hotline SMAIA 8)
Bagikan: